Gaya berpakaian pria yang menarik
Orang yang berpenampilan acak acakan tentunya akan tidak enak dilihat. Selain membuat orang lain menjadi malas melihatnya, kita pun menjadi tidak percaya diri ketika bertemu dengan orang lain. Sedangkan jika berpenampilan menarik maka kita akan merasa lebih percaya diri ketika bertemu orang lain.
Begitu pula ketika anda memasuki dunia kerja. Ketika anda akan melamar pekerjaan di lembaga atau institusi tertentu, maka penampilan yang kadang kali dinilai oleb bos anda. Jangan sembarangan ketika berpenampilan karena jika bos anda tidak suka maka anda bisa saja tidak diterima di kantor tersebut.
Cara berpenampilan menarik bagi Pria
1. Pakai kemeja atau hem
Bagi sebagian orang, memakai kemeja atau hem membuat dirinya terlihat lebih ganteng dan lebih menarik. Ini tentu beda jika anda memakai kaos oblong biasa. Orang yang memakai kemeja akan terlihat necis dan membuat orang betah untuk melihatnya.
2. Pakai parfum
Memakai parfum akan meningkatkan tingkat kemenarikan anda didepan seorang wanita. Survei membuktikan bahwa wanita lebih menyukai pria yang wangi daripada pria yang tidak memakai parfum.
3. Kurangi aksesoris yang melekat
Jika anda seorang pria, maka janganlah memakai aksesoris yang terlalu banyak seperti gelang. Boleh saja memakai gelang tetapi sesuaikan jumlahnya, cukup 1 atau 2.
4. Pakai jam tangan
Jangan anggap sepele keberadaan jam ditangan anda. KArena dengan memakai jam tangan anda akan terlihat lebih menarik.
Itulah beberapa cara berpenampilan menarik bagi pria yang dapat anda coba. Semoga artikel ini bermanfaat ya sobat..
0 Response to "4 Cara Berpenampilan Menarik Untuk Pria"
Post a Comment